Terjemah Kitab Fathul Qorib
Nama kitab: Terjemah Kitab Fathul Qorib (Fath Al-Qarib)
Syarh dari: Kitab Matan Taqrib Abu Syujak
Judul kitab asal: Fathul Qarib Al-Mujib fi Syarhi Alfazh Al-Taqrib atau Al-Qawl Al-Mukhtar fi Syarh Ghayatil Ikhtishar (فتح القريب المجيب في شرح ألفاظ التقريب أو القول المختار في شرح غاية الإختصا)
Pengarang: Muhammad bin Qasim bin Muhammad Al-Ghazi ibn Al-Gharabili Abu Abdillah Syamsuddin (محمد بن قاسم بن محمد الغزي ابن الغرابيلي أبو عبد الله شمس الدين)
Bidang studi: Fiqih madzhab Syafi'i
Program utama: 1. Santri reguler (pendidikan formal dan madrasah diniyah); 2. Santri Dewasa; 3. Santri Kilat; 4. Tahfidz Quran; 5. Bahasa Arab modern dan klasik (kitab kuning).
Sistem: Salaf & Modern
Manhaj: Aswaja (NU)
- Download Terjemah Fathul Qorib
- Muqaddimah (Pengantar)
- Kitab Hukum Bersuci
- Pasal Benda Najis dan Kulit yang Dapat Disamak
- Pasal Wadah yang Haram dan Boleh Digunakan
- Pasal Memakai Siwak
- Pasal Fardhunya Wudhu
- Sunnahnya Wudhu
- Pasal Istinjak dan Adab Buang Air (Kecil dan Besar)
- Pasal Yang Membatalkan Wudhu
- Pasal Yang Mewajibkan Mandi Besar
- Pasal Fardhunya Mandi Ada Tiga
- Pasal Mandi Besar yang Disunnahahkan
- Pasal Mengusap Khuf (Muzah)
- Pasal Tayamum
- Pasal Najis dan Cara Menghilangkan
- Pasal Haid, Nifas, dan Istihadoh
- Kitab Hukum Shalat
- Syarat Orang yang Wajib Shalat
- Syarat Sebelum Masuk Shalat
- Rukun Shalat
- Sunnah Sholat
- Beda Laki-laki dan Perempuan dalam Shalat
- 11 Pembatal Shalat
- Jumlah Rakaat Shalat
- Yang Tertinggal dalam Shalat
- Waktu yang Makruh untuk Shalat
- Shalat Berjamaah
- Shalat Qashar dan Jamak
- Shalat Jumat
- Shalat Idul Fitri dan Idul Adha
- Shalat Gerhana Matahari dan Bulan
- Shalat Istisqa (Minta Hujan)
- Bab Shalat Khauf (Saat Perang)
- Pakaian Sutra dan Cincin Emas
- Jenazah: Cara Memandikan, Mengkafani, Menyolati dan Memendamnya
- Kitab Hukum Zakat
- Awal Nisob Unta itu Lima Ekor
- Awal Nisob Lembu itu 30 Ekor
- Awal Nisob Kambing itu 40
- Zakat Usaha Bersama
- Zakat Emas
- Zakat Perak
- Zakat Pertanian Dan Buah-Buahan
- Zakat Bisnis Perdagangan, Tambang Dan Harta Karun (Rikaz)
- Zakat Fitrah
- Delapan Golongan Penerima Zakat
- Kitab Hukum Puasa
- Pengertian Puasa
- Syarat Wajib Puasa
- Fardu atau Rukun Puasa
- Yang Membatalkan Puasa
- Kesunahan Puasa
- Puasa Yang Diharamkan
- Puasa Yang Makruh Tahrim
- Yang Disunnahkan Saat Puasa
- Bagi yang Tidak Puasa Ramadan
- Hukum I'tikaf
- Kitab Hukum Haji dan Umrah
- Rukun Haji ada Empat
- Rukun Umroh Ada Tiga
- Kewajiban Saat Haji Ada Tiga
- Sunnah Haji Ada Tujuh
- Yang Haram Saat Ihram
- Denda yang Wajib Saat Ihrom
- Dam Ada Dua Jenis
- Kitab Hukum Jual Beli
- Riba
- Khiyar (Pilihan)
- Salam (Pesan Barang)
- Gadai
- Hajr (Larangan Bertransaksi)
- Akad Shuluh (Perdamaian)
- Hiwalah (Pengalihan Hutang)
- Dhaman (Menjamin Hutang Orang lain)
- Kafalah (Doman dengan Selain Harta)
- Syirkah (Usaha Bersama)
- Wakalah (Perwakilan)
- Pengakuan (Iqrar)
- Ariyah (Pinjam Meminjam)
- Ghosab (Merampas Harta Orang lain)
- Syuf'ah Usaha Bersama
- Qiradh (Bisnis Bersama dengan Modal Salah Satu Pihak)
- Musaqat (Bagi Hasil Tanaman)
- Ijarah (Sewa)
- Jualah (Komisi / Upah Jasa)
- Hukum Mukhabarah (Bagi Hasil Tanaman )
- Muzara’ah
- Ihyaul Mawat (Membuka Lahan)
- Hukum Wakaf (Waqaf)
- Hibah (Pemberian)
- Hukum Luqotoh (Barang Temuan)
- Hukum Laqit (Anak Terlantar)
- Hukum Wadiah (Titipan)
- Kitab Hukum Waris dan Wasiat
- Kitab Hukum Nikah dan yang Terkait
- Syarat Nikah
- Wanita Mahram yang Haram Dinikah
- Hukum Khuluk
- Hukum Talak
- Talak Tanjiz dan Talak Ta'liq
- Hukum Rujuk
- Pasal Hukum Ila'
- Pasal Hukum Zhihar
- Pasal Hukum Qadzaf dan Li'an
- Pasal Hukum Iddah
- Pasal Jenis Wanita Iddah dan Hukumnya
- Istibrak (Iddah bagi Budak)
- Hukum Radha (Kerabat Sesusuan)
- Pasal Hukum Menafkahi Kerabat
- Pasal Hukum Hadonah (Pengasuhan Anak)
- Kitab Hukum Jinayat (Pidana)
- Kitab Hudud (Hukuman)
- Hukum Qodzaf
- Hukum Minum Alkohol (Khamar)
- Hukum Potong Tangan Pencuri
- Begal
- Shiyal (Bela Diri dari serangan)
- Hukum Pemberontak (Bughat)
- Hukum Murtad
- Hukum Tidak Shalat
- Kitab Hukum Jihad
- Kitab Hukum Berburu, Menyembelih dan Makanan
- Kitab Hukum Lomba dan Memanah
- Kitab Hukum Sumpah dan Nadzar
- Kitab Pengadilan dan Persaksian
- Kitab Memerdekakan Budak
- Kembali ke Atas
- Kitab Fikih lain
- Terjemah Matan Taqrib
-
Terjemah Fathul Qorib
- Terjemah Minhajut Talibin
- Terjemah Fathul Muin
- Terjemah Safinatun Najah
- Mabadi Fiqih
- Terjemah Kasyifatus Saja Syarah Safinatun Naja
- Terjemah Kitab At Tahzhib Dalil Al-Quran dan Sunnah dari Matan Taqrib
- Terjemah Ibanatul Ahkam Syarah Bulughul Maram
- Terjemah Uqudul Lujain
- Terjemah Al-Umm Syafi'i
- Terjemah Raudhatuth Thalibin
- Terjemah Al-Majmu' Syarah Muhadzab
- Terjemah Al-Mughni Ibnu Qudamah
- Terjemah Al-Muhalla Ibnu Hazm
- Kitab Kaidah Fikih dan Ushul Fikih
- Baca kategori Fiqih Lain
Download Terjemah Fathul Qorib (pdf)
- Terjemah Fathul Qarib
Terjemah Fathul Qorib dengan penjelasan tambahan dg nama Audohul Mawahib oleh Saiful Anwar:
بسم الله الرحمن الرحيم
قال الشيخ الإمام العالم العلامة شمس الدين أبو عبد اللّه محمد بن قاسم الشافعيّ تغمده الله برحمته ورضوانه آمين:
الحمد لله تبركاً بفاتحة الكتاب لأنها ابتداء كل أمرٍ ذي بال، وخاتمة كل دعاء مجاب، وآخر دعوى المؤمنين في الجنة دار الثواب، أحمده أن وفق من أراد من عباده للتفقه في الدين على وفق مراده، وأصلي وأسلم على أفضل خلقه محمد سيد المرسلين، القائل: 'مَنْ يُرِدِ اللّهُ بهِ خَيْراً يُفَقِّهْهُ فِي الدِّين' وعلى آله وصحبه مدة ذكر الذّاكرين وَسَهْوِ الغافلين.
(وبعد): هذا كتاب في غاية الاختصار والتهذيب، وضعته على الكتاب المسمى بالتقريب لينتفع به المحتاج من المبتدئين لفروع الشريعة والدين، وليكون وسيلة لنجاتي يوم الدين، ونفعاً لعباده المسلمين إنه سميع دعاء عباده، وقريب مجيب، ومن قصده لا يخيب {وَإذَا سَأَلَكَ عِبَادِي عَنِّي فَإنِّي قَرِيبٌ} (سورة البقرة: الآية 186).
واعلم أنه يوجد في بعض نسخ هذا الكتاب في غير خطبته تسميته تارة بالتقريب، وتارة بغاية الاختصار، فلذلك سميته باسمين أحدهما: (فتح القريب المجيب) في شرح ألفاظ التقريب، والثاني: 'القول المختار في شرح غاية الاختصار'.
قال الشيخ الإمام أبو الطيب: ويشتهر أيضاً بأبي شجاع شهاب الملة والدين أحمد بن الحسين بن أحمد الأصفهاني سقى الله ثراه صبيب الرحمة والرضوان، وأسكنه أعلى فراديس الجنان.
بسم اللّه الرحمن الرحيم) أبتدىء كتابي هذا، والله اسمٌ للذات الواجب الوجود، والرّحمن أبلغ من الرحيم. (الحمد لله) هو الثناء على الله تعالى بالجميل على جهة التعظيم (ربِّ) أي مالك (العالمين) بفتح اللام، وهو كما قال ابن مالك اسم جمع خاصّ بمن يعقل لا جمع، ومفرده عالم بفتح اللام، لأنه اسم عام لما سوى الله تعالى والجمع خاصّ بمن يعقل. (وصلى الله) وسلم (على سيدنا محمد النبيّ) هو بالهمز وتركه إنسان أوحيَ إليه بشرع يعمل به، وإن لم يؤمر بتبليغه فإن أمر بتبليغه فنبيّ ورسول أيضاً. والمعنى ينشىء الصلاة والسلام عليه، ومحمد علم منقول من اسم مفعول المضعف العين، والنبيّ بدل منه أو عطف بيان عليه. (و) على (آله الطاهرين) هم كما قال الشافعي أقاربه المؤمنون من بني هاشم، وبني المطلب، وقيل واختاره النووي: إنهم كلّ مسلم. ولعلّ قوله الطاهرين منتزع من قوله تعالى: {وَيُطَهِّرُكُمْ تَطْهِيراً} (و) على (صحابته) جمع صاحب النبيّ وقوله (أجمعين) تأكيد لصحابته.
Seluruh pujian hanya hak Allah, memulainya dengan hamdalah karena berharap berkah, karena merupakan permulaan setiap urusan yang penting, penutup setiap puji yang diijabah, dan akhir ungkapan orang-orang mu’min di surga, kampung pahala. Aku memujiNya yang telah memberikan taufiq kepada setiap yang Dia kehendaki dari kalangan para hambanya, untuk tafaquh di dalam Agama sesuai dengan yang dikehendakiNya. Aku bersholawat dan memohonkan keselamatan bagi makhluk termulia, Muhammad penghulu para utusan, yang bersabda :
مَنْ يُرِدِ اللّهُ بهِ خَيْراً يُفَقِّهْهُ فِي الدِّين
“Barangsiapa yang Allah kehendaki kebaikannya maka Dia Ta’ala akan
memahamkannya pada agama” (HR. Bukhori[71], Muslim[1037]), demikian pula
sholawat dan salam bagi seluruh pengikut dan sahabatnya, selama ada
orang-orang yang berdzikir dan adanya orang-orang yang lalai.
Kemudian, kitab ini sangatlah ringkas dan runtut, kitab ini saya berinama At
Taqrib, dengan harapan para pemula bisa mengambil manfa’at dalam masalah
cabang syari’at dan agama, dan supaya menjadi media bagi kebahagiaanku pada
hari pembalasan, serta bermanfa’at bagi para hambanya dari orang-orang Islam.
Sesungguhnya Dia maha Mendengar permintaan hambanya, Maha Dekat lagi Maha
Mengabulkan, orang yang memaksudkanNya tidak akan sia-sia “Jika hambaku
bertanya kepada mu, maka sesungguhnya Aku sangatlah Dekat”. (QS. Al Baqoroh :
186).
Ketahuilah!, dalam sebagian naskah kitab pada muqoddimahnya terkadang
penamaanya dengan At Taqrib dan terkadang pula dengan Ghoyatul Ikhtishor, oleh
karena itu saya pun manamainya dengan dua nama, pertama
Fathul Qorib Al Mujib Fi Syarhi Alfadzi At Taqrib, kedua
Al Qaul Al Mukhtar Fi Syarhi Ghoyatil Ikhtishor.
As Syaikh Al Imam Abu Thoyyib, dan terkenal pula dengan nama Abi Suja’
Syihabul millah wad dien Ahmad bin Al Husain bin Ahmad Al Ashfahaniy –semoga
Allah memperbanyak curahan rahmat dan keridlhoan kepadanya, dan menempatkannya
di surga tertinggi– berkata:
[Bismillahirrohmaanirrohim] Aku memulai tulisan ini Allah merupakan nama bagi
Dzat Yang Wajib Adanya ‘wajibul wujud’ Ar Rohman lebih menyampaikan daripada
Ar Rohim.
[Al Hamdu] merupakan pujian kepada Allah Ta’ala dengan keindahan/kebaikan
disertai pengagungan. [Robbi] yaitu Yang Maha Menguasai. [Al ‘Aalamin] dengan
difatahkan, ia sebagimana pendapat Ibnu Malik : Kata benda jamak yang khusus
digunakan bagi yang berakal, bukan seluruhnya. Kata tunggalnya ‘aalam dengan
difathahkan huruf lam, ia merupakan nama bagi selain Allah Ta’ala dan jamaknya
khusus bagi yang berakal.
[Dan sholawat Allah] serta salam [atas pengulu kita, Muhammad sang Nabi] ia
dengan hamzah dan tidak dengan hamzah adalah manusia yang diberikan wahyu
kepadanya dengan syari’at yang dia beramal dengannya walaupun tidak
diperintahkan menyampaikannya, maka jika diperintahkan menyampaikan maka dia
Nabi dan Rosul. Maknanya curahkanlah sholawat dan salam kepadanya. Muhammad
adalah nama yang diambil dari isim maf’ul al mudlho’af al ‘ain. Dan Nabi
merupakan badal dari nya atau ‘athof bayan. [Dan] bagi [keluarganya yang
suci], mereka sebagaimana diungkapkan As Syafi’i : Keluarganya yang beriman
dari Bani Hasyim dan Bani Al Mutholib, dikatakan dan An Nawawi memilihnya :
Mereka adalah seluruh orang muslim. Mudah-mudahan perkataanya ath thohirin
diambil dari firmanNya Ta’ala : “dan membersihkan kamu sebersih-bersihnya”
(QS. Al Ahzab : 33). [Dan] bagi [para sahabatnya], ia jamak dari shohibun nabi
. Dan perkataanya [seluruhnya] merupakan takid ‘penegas’ dari
Sahabat.[alkhoirot.org]
Presented by alkhoirot.com
Pesantren Terbaik Nasional